Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI CIBADAK
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penyidik Atas Kuasa PU Terdakwa Status Perkara
3/Pid.C/2025/PN Cbd ASEP BAYU NOVA ADINDA LUPITASARI SETIAWAN binti IWAN Minutasi
Tanggal Pendaftaran Rabu, 02 Jul. 2025
Klasifikasi Perkara Pencurian
Nomor Perkara 3/Pid.C/2025/PN Cbd
Tanggal Surat Pelimpahan Rabu, 02 Jul. 2025
Nomor Surat Pelimpahan BP/05/VI/2025/Rekrim
Penyidik Atas Kuasa PU
NoNama
1ASEP BAYU NOVA
Terdakwa
NoNamaPenahanan
1ADINDA LUPITASARI SETIAWAN binti IWAN[Penahanan]
Penasihat Hukum Terdakwa
Anak Korban
Dakwaan

Sehubungan telah terjadinya dugaan tindak pidana pencurian ringan yang dilakukan oleh tersangka ADINDA LUPITASARI SETIAWAN Biti IWAN SETIAWAN yang terjadi pada hari Selasa tanggal 24 Juni 2025 sekira jam 18.15 wib di Kp. Kedung Desa Titisan kec. Sukalarang Kab. Sukabumi tepatnya di gerbang pintu keluar pos 4 PT. GSI II Sukalarang berupa 1 (satu) pasang sepatu merk Adidas, model response super, warna putih-hitam ukuran 41 1/3 yang dilakukan dengan cara tersangka tertangkap tangan oleh pihak security kedapatan membawa sepasang sepatu tersebut yang disembunyikan didalam jaket warna biru yang digunakannya ketika akan keluar area perusahaan, sebagaimana dimaksud pasal 364 KUHPidana.

 

Pihak Dipublikasikan Ya